Show Mobile Navigation

Sabtu, 28 November 2015

[INFO LOMBA] LOMBA MENULIS CERPEN

hmj pmt - 17.08.00



Lomba Menulis Cerpen
Lomba Tulis Cerpen
Tema : Melayu di Tanah Tumpah Darahnya
Ketentuan dan Persyaratan
1. Mahasiswa Aktif UIN Suska Riau
2. Karya orosinal dan belum pernah dipublikasikan
3. Kesesuaian dengan tema lomba, tidak mengandung asusila, ponografi dan kekerasan berlebihan,serta tidak menyinggung SARA
4. Panjang Tulisan 2-3 Halaman Word Spasi 1,5. Menggunakan font Times New Roman Ukr.12.
5. Setiap peserta hanya boleh mengirim 1 cerpen terbaiknya
6. Pendaftaran dan Pengiriman naskah cerpen Paling Lambat: 7 Desember 2015, Pukul 24.00 WIB
7. Setiap karya yang masuk akan dinilai oleh juri. Tiga nominasi terbaik diumumkan pada 17 Desember 2015 dan diundang untuk menghadiri semarak 22 Gagasan pada 19 Desember 2015
8. Pengumuman Juara 1,2 dan 3 akan diumumkan pada acara Semarak 22 Gagasan
9. Keputusan juri mutlak dan tidak dapat diganggu gugat
Tata Cara Pendaftaran :
1.Pendaftaran Gratis
2.Mengisi Formulir (Tautan formulir : https://goo.gl/PfIUm7)
3.Mencantumkan berkas hasil scan Kartu Tanda Mahasiswa/KTM
4.Berkas Cerpen dalam bentuk format Word
5.Semua berkas dikirim dalam bentuk zip atau rar
6.Like Fans Page Gagasan di LPM Gagasan UIN Suska Riau, follow twitter @LPMGagasan dan instagramnya di GAGASAN_UINSUSKARIAU
7.Kirim ke alamat email: semarakgagasan@gmail.com dengan menulis di judul/subjek email : (Nama Pendaftar_CERPEN22 _ Judul Cerpen)

0 komentar:

Posting Komentar